Persyaratan Lomba Kaligrafi Jepang


               
1.   Peserta merupakan peserta didik aktif SMA/SMK/MA se-Provinsi Sumatera Selatan.
  1. 2.   Tiap sekolah dapat mengirimkan maksimal 3 orang peserta
    3.   Peserta akan diberi pengarahan terlebih dahulu bagaimana cara menulis huruf kanji tersebut.
    4.   Kertas untuk membuat kaligrafi akan disediakan oleh panitia.
    5.   Peserta diwajibkan membawa kuas masing – masing.
    6.   Karya yang dikumpulkan menjadi hak milik panitia sepenuhnya.
    7.   Peserta diharuskan mengikuti Technical Meeting(TM), jika peserta tidak hadir dianggap menyutujui seluruh ketentuan lomba.
    8.   Membayar uang pendaftaran sebesar Rp. 70.000.

    Contact Person
    1.   Haura Zahra              : 082375574055 ( id Line: crowdonut)
    2.   Salsabila Qutrunada    : (id Line: namienamie)

Komentar

Postingan Populer